Safar Bagian Dari Siksa

Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Perjalanan itu sebagian dari siksaan yang akan menghalangi salah seorang dari kalian tidur, makan dan minumnya. Jika salah seorang dari kalian telah menyelesaikan keperluan dari perjalanannya, hendaklah segera kembali ke keluarganya."

- HR. Darimi

Komentar

Visitor

54959

Online

Related Post

  • Perang Dijalan Allah • Aulia Izzatunisa
  • Menikahi Wanita Yang Taat Agamanya
  • German Kids Playing With Stacks 1923
  • Cerminan Pemimpin
  • Postur Rasulullah